Rekam Jejak Kapolsek Negara Batin dan 2 Anggotanya yang Ditembak Oknum TNI, Saat Gerebek Judi Sabung Ayam

Rekam Jejak Kapolsek Negara Batin dan 2 Anggotanya yang Ditembak Oknum TNI, Saat Gerebek Judi Sabung Ayam--
Kasus ini menimbulkan reaksi luas dari masyarakat.
Banyak yang tidak menyangka bahwa penggerebekan lapak judi sabung ayam bisa berujung pada kematian tiga polisi.
Keberanian seorang Kopral dalam menembak aparat penegak hukum juga menjadi tanda tanya besar.
"Wah, Kopral ini luar biasa, bukan Kopral biasa, tapi Kopral King," ujar seorang netizen dengan nada sarkasme.
Banyak yang berharap agar kasus ini bisa diusut secara transparan dan tidak ada pihak yang kebal hukum, termasuk jika ada keterlibatan oknum aparat.
Insiden ini menjadi tamparan keras bagi aparat penegak hukum di Indonesia.
BACA JUGA:Kodam II/Sriwijaya 'Dipecah', Lampung dan Bengkulu Jadi Kodam Baru
Dugaan keterlibatan oknum TNI dalam aksi brutal terhadap sesama aparat penegak hukum menambah catatan kelam bagi institusi keamanan di tanah air.
Kini, semua mata tertuju pada proses hukum yang akan berjalan.
Masyarakat menunggu tindakan tegas dari pihak berwenang agar peristiwa serupa tidak kembali terulang di masa depan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: