ARCHIPELAGO STATE : Target 0% Kemiskinan di IKN dan Dampak Bagi Ekonomi di Indonesia

ARCHIPELAGO STATE : Target 0% Kemiskinan di IKN dan Dampak Bagi Ekonomi di Indonesia

pembangunan Archipelago State di IKN yang tergetkan 0% kemiskinan --

BACA JUGA:Investor Asing Siapkan Uang Puluhan Triliun untuk Bendungan Raksasa Provinsi Sumsel, Bakal Singkirkan IKN?

Dampak Pembangunan IKN Terhadap Daerah Lain di Indonesia

Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) merupakan salah satu proyek besar yang tentunya diharapkan dapat membawa perubahan besar terutama dalam hal ekonomi di seluruh wilayah Indonesia.

Dampak yang diharapkan oleh wilayah lain atas pembangunan IKN ialah peningkatan arus perdagangan.

Karena lokasinya yang lebih strategis dan memiliki potensi untuk menjadi pusat perdagangan baru, sehingga diharapkan lebih dari 50% wilayah Indonesia mengalami peningkatan arus perdagangan.

Adanya IKN, diharapkan dapat membantu diversifikasi ekonomi baru karena saat ini, perekonomian Indonesia sangat bergantung pada Jawa, khususnya Jakarta.

BACA JUGA:Emas Murni Satu Juta Ton di Daerah Pemekaran Provinsi Bengkulu Bakal Suplai IKN, Ibu Kota Baru Dilapisi Emas?

BACA JUGA:Polisi Jujur Temukan Uang Rp100 Juta di Toilet Rest Area Lampung Tengah, Ternyata Pemiliknya Orang Belitang

Dengan pemindahan ibu kota ke Kalimantan Timur akan ada kesempatan untuk mengembangkan sektor-sektor lain seperti industri, pariwisata, teknologi, dan jasa.

Sehingga, hal ini digadang-gadang dapat membantu mengurangi pendapatan di tingkat regional dan nasional.

Pembangunan IKN pastinya diharapkan dapat menarik investasi besar dari dalam dan luar negri, yang berfokus pada infrastruktur mulai dari dasar, perumahan, dan fasilitas publik.

Oleh karena itu, hal ini diharapkan output dari industri non-tradisional seperti jasa, TI, dan kreatif akan meningkat secara signifikan untuk  mendorong pertumbuhan ekonomi di IKN dan sekitarnya.

BACA JUGA:Tak Perlu Pusing Cari Hunian, ASN di IKN Dapat Apartemen Gratis

BACA JUGA:Kesempatan Emas! CPNS ada Formasi Khusus IKN, Cek Kuotanya Disini

Bagian dari visi besar transformasi ekonomi Indonesia maju menuju Indonesia 2045 diharapkan dapat membuat pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan dan inovatif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: