Kejati Sumsel Gelar Khitanan Massal Gratis, Rangkaian HBA ke- 63

Kegiatan khitanan massal Kejari Palembang dalam rangka HBA ke-63, Rabu, 5 Juli 2023.-Fadli-
Muhammad Ammar (28) warga kelurahan 2 Ulu Kecamatan SU I Palembang, mengaku sangat bersyukur dengan adanya kegiatan khitanan massal oleh Kejati Sumsel.
BACA JUGA:Disnaker-Kejari Palembang Kerja Sama Pendampingan Hukum
"Saya sangat terbantu sekali dengan adanya kegiatan khitanan massal ini, semoga kedepannya kegiatan sosial seperti ini terus berlanjut," singkatnya.(*)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: