Ratusan Honorer di Pemkot Prabumulih Diangkat PPPK, Tahun Depan Nihil Anggaran Gaji PHL
Ratusan PPPK yang lulus tahun 2023 dan sebagian lagi lulus tahun 2022, dilakukan pelantikan. -Foto: Dian/sumeks.co-
BACA JUGA:Pendaftaran CPNS dan PPPK OKI 2024 Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini
BACA JUGA:Puluhan PPPK Polri Polda Sumsel Terima Pembekalan SSDM Mabes Polri dan BKN Pusat
"Kami sudah beritahukan kepada seluruh PPPK Kabupaten Ogan Ilir tahun formasi 2023, lewat pesan whatsapp," lanjutnya.
Sebagaimana diketahui, sedikitnya ada 546 PPPK Kabupaten Ogan Ilir formasi tahun 2023 yang akan mengikuti jadwal pengambilan sumpah dan jabatan pada pelantikan nanti.
"Ada 546 PPPK Kabupaten Ogan Ilir formasi tahun 2023 yang akan mengikuti pelantikan nanti," jelasnya.(chy)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: