Wah Merinding! Rekomendasi Anime Genre Slice Of Life Terbaik, Penuh Makna Tapi Kurang Mendapat Spotlight

Wah Merinding! Rekomendasi Anime Genre Slice Of Life Terbaik, Penuh Makna Tapi Kurang Mendapat Spotlight

Anime genre slice of life-Foto doksumeks.co-

Karena tidak mempunyai uang yang banyak akhirnya Yuushi putus asa mencari apartemen, sampai dia bertemu seorang anak kecil yang mengatarkannya ke sebuah apartemen.

Apartemen itu murah dan penghuninya juga ramah, sampai Yuushi menyadari bahwa apartemen itu berhantu.

BACA JUGA:Siap Bikin Penonton Histeris, 4 Film Horor Terbaru Tayang di Bioskop Menutup Tahun 2023

5. Yesterday wo Uttate
Anime Yesterday wo Uttate merupakan adaptasi dari manga karya Kei Toume yang rilis pada tahun 2020.

Serial anime ini menyorot pada Rikou Uozomi yang bekerja paruh waktu di sebuah minimarket.

Karena belum memiliki pekerjaan tetap Rikou bahkan tidak memiliki ambisi tentang masa depan, bahkan ia tidak memiliki tujuan hidup.

Sampai akhirnya kehidupan membosankan Rikou terganggu ketika Haru Nonaka seorang siswi yang penuh semangat sering datang ke tempat Rikou berkerja.

Saat Rikou ingin membuka hati untuk Haru tiba-tiba saja dia bertemu Shinako teman lama yang ditaksirnya sewaktu masih kuliah.

BACA JUGA:Siap Menghantui Bioskop Indonesia, Film Panggonan Wingit Angkat Kisah Nyata Hotel Angker di Semarang

Tentu saja Rikou lebih memilih cinta lamanya yaitu Shinako ketimbang Haru yang notabene kisah baru.

Namun saat menjalin hubungan bersama Shinako ternyata Shinako sendiri masih membawa kisah lama bersama mantan kekasihnya.

Anime ini sangat kental dengan atmosfer romantis tapi juga menyesakkan dada.

Sekaligus mengajarkan kita bahwa masa lalu sudah menetap lama dalam pikiran dan masa dapan tetap saja sulit dipahami.

Pada akhirnya ketiga karekter yang saling jatuh cinta ini belajar untuk melepaskan perasaan kemarin untuk merangkul perubahan dihari ini dan esok. (*)

BACA JUGA:Tayang Akhir Pekan, 5 Deretan Film Bioskop Ini Bisa Jadi Pilihan Habiskan Waktu Weekend

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: