Kemenkumham Babel Harmonisasikan 5 Ranperbup Bangka Tengah, Apa Saja?
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Bangka Belitung bersama Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah selenggarakan rapat harmonisasi terhadap 5 Rancangan Peraturan Bupati (Raperbup) di Balai Pengayoman Kantor Wilayah, Kamis 30 Mei 2024.--
Sedangkan pada triwulan kedua tahun 2024 jumlah ranperda Bateng yang telah diharmonisasi sebanyak 6 raperda dan sebanyak 20 raperbup.
Hadir dari Kantor Wilayah yaitu JFT Perancang Peraturan Perundang-undangan, JFT Analis Hukum dan JFU.
Sedangkan dari Kab. Bangka Tengah dihadiri oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Wahyu Nurrakhman, Staf Ahli Bidang Hukum, Politik, dan Pemerintahan M.Anas Ma'ruf, Kepala Bappeda Joko Triadhi, Sekretaris BPKAD Redha Tama, Direktur RSUD Abu Hanifah Lismayoni, Inspektur Pembantu Sahrial, Kepala Bagian Hukum Setda Eka Budianta, Kabag Perekonomian dan Pembangunan Agus Budi Santoso, Kabid Pelayanan Kesehatan Dinkes Nila Kusumah, Kabid Penganggaran dan Kebijakan Keuangan Daerah Rainar Tariq, Para Kepala UPT Puskesmas, dan Perwakilan Bagian Organisasi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: