Evaluasi Kehadiran Dosen PNS di LLDIKTI Wilayah 2, Universitas Bina Darma Palembang Lakukan Monitoring
Universitas Bina Darma menggelar kegiatan monitoring dan evaluasi (monev)--
Kegiatan ini juga merupakan bentuk implementasi dari upaya pemerintah dalam meningkatkan akuntabilitas dan transparansi dalam pengelolaan sumber daya manusia di sektor pendidikan tinggi.
Dengan adanya monitoring dan evaluasi yang rutin, diharapkan dapat tercipta lingkungan kerja yang lebih profesional dan berorientasi pada hasil.
BACA JUGA:Tim Inovator Center Unuversitas Bina Darma Palembang Raih 2 Juara Likmi #3 2024
Tentunya dengan adanya kegiatan ini memberikan modal yang baik bagi seluruh dosen PNS DPk Universitas Bina Darma untuk semakin berkembang dalam mengajar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: