3 Resep Minuman Sehat untuk Penderita Kolesterol, Cocok Diminum saat Buka Puasa

Beberapa Resep Minuman Sehat untuk Penderita Kolesterol Cocok Diminum saat Buka Puasa--
• 1 buah apel
• 300 ml air
Cara membuat:
BACA JUGA:8 Minuman Sehat Alami yang Bantu Cerahkan Wajah Agar Glowing Maksimal
BACA JUGA:Makanan atau Minuman yang Sebaiknya Tidak Dikonsumsi Bersamaan dengan Tapai, Apa Saja?
• Rebus air hingga mendidih.
• Masukkan potongan apel ke dalam air dan rebus selama 5 menit hingga empuk dan harum.
• Lalu matikan api.
• Kemudian masukkan teh tubruk, aduk rata dengan air rebusan.
• Setelah 2 menit atau air cukup coklat, saring teh ke dalam gelas.
BACA JUGA:Bikin Cepat Haus! Hindari 5 Jenis Makanan dan Minuman Ini Jika Tidak Ingin Puasa Batal
BACA JUGA:HII NGERI! Ini Menu Makanan dan Minuman Favorit Setan, Nomor 4 Sering Dikonsumsi Manusia
• Ambil potongan-potongan apel dan masukkan juga ke dalam gelas.
• Potongan apel tidak perlu dibuang karena bisa ikut dimakan.
Tambahkan sedikit gula dan air dingin, lalu aduk rata.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: