Umat Muslim Wajib Tahu! Pahami Istilah Lain Daging Babi dalam Komposisi Makanan

 Umat Muslim Wajib Tahu! Pahami Istilah Lain Daging Babi dalam Komposisi Makanan

Secara kasat mata daging babi tidak ada perbedaan mencolok dengan daging sapi atau kerbau.--net

9. Pig Ears

Pig ears atau telinga babi menjadi hidangan yang populer di berbagai masakan termasuk masakan tionghoa. 

BACA JUGA:Beda Pendapat, MUI Beri Fatwa Halal Soal Pewarna Karmin Serangga, LBM NU Jawa Timur: Najis dan Menjijikkan!

10. Pig Skin

Kulit babi dimanfaatkan oleh masyarakat sebagai makanan yaitu kerupuk kulit babi sebagaimana layaknya kulit sapi.

Selain kerupuk kulit babi, kulit babi juga dimanfaatkan sebagai chicaron yaitu kulit babi goreng. 

11. Lard

Lard merupakan istilah daging babi untuk bagian lemak yangpada umumnya dimanfaatkan menjadi minyak masak ataupun sabun. 

BACA JUGA:Ali Hamza Ingatkan Milenial: Waspada Guys Oknum Ngaku Ustadz Tega Sebar ‘Fitnah Dajjal’ Hamas Buatan Israel

Lemak babi biasanya diambil pada bagian perut maupun bokong babi dan dimanfaatkan untuk menambahkan rasa dan kelembutan pada makanan. 

12. Bakut

Bakut ialah istilah yang digunakan untuk iga babi yang biasanya dioleh menjadi sup dan dikenal dengan nama bakut teh. 

Sajian ini populer di Singapura, sedangkan di Indonesia bakut biasa dimsak dengan kuah sayur asin. 

BACA JUGA:100 Tahun Kebangkitan Islam dan Hancurnya Israel Tahun 2024, Mujadid Pembawa Kedamaian akan Datang

13. Samcan 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: