Kemenkumham Babel Selenggarakan Sosialisasi Pembangunan Integritas, Ini Tujuannya!

Kemenkumham Babel Selenggarakan Sosialisasi Pembangunan Integritas, Ini Tujuannya!

Kemenkumham Babel Selenggarakan Sosialisasi Pembangunan Integritas.--

BACA JUGA:Intip Performa Yamaha RX King 2023, Tampilan Retro, Desain Futuristik, Harga Tak Buat Kantong Bolong

Ketua Tim Sosialisasi, M Fahrullah menjelaskan jika Duta Integritas memiliki peran dan tugas untuk memberikan materi integritas melalui sosialisasi, melaksanakan program atau kegiatan pembangunan integritas, memetakan dan memitigasi risiko integritas yang bersifat strategis, serta membuat laporan yang disampaikan kepada Inspektorat Jenderal.

"Rencana Aksi Duta Integritas dapat diintegrasi dalam perilaku dan Sasaran Kinerja Pegawai (SKP)," ujarnya.

Hadir dalam kegiatan tersebut, Kepala Divisi Pemasyarakatan (Kunrat Kasmiri), Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM sekaligus Plh. Kepala Divisi Administrasi (Fajar Sulaeman Taman), para Pejabat Struktural Kantor Wilayah, para Kepala Unit Pelaksana Teknis di Wilayah Pangkalpinang, serta perwakilan pegawai di Kantor Wilayah dan Unit Pelaksana Teknis.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: