7 Polisi Nyambi Pekerjaan Tak Biasa, Dianggap Penerus Kejujuran Jendral Hoegeng

7 Polisi Nyambi Pekerjaan Tak Biasa, Dianggap Penerus Kejujuran Jendral Hoegeng

7 sosok anggota polisi yang dinilai jujur dan dianggap layak menjadi pengganti Jenderal Hoegeng--

Pria kelahiran Sidoarjo ini mengaku berjualan nasi goreng tidak penuh selama satu bulan, melainkan hanya sekitar 12 sampai 15 hari saja, karena memang disesuaikan dengan jadwal tugasnya sebagai polisi.

Pria yang sehari-hari menjalankan tugas di Unit Inafis Polrestabes Semarang ini, ternyata berjualan nasi goreng bukan sekedar untuk mengisi waktu luang, melainkan mencari tambahan biaya untuk kuliah dua anaknya. 

BACA JUGA:Mantaf! Lima Personel Polda Sumsel Sabet Medali Emas-Perunggu di Cabor Judo Porprov XIV Lahat

Sutrisno memiliki dua orang anak yang saat ini sama-sama sedang menjalani kuliah di Universitas Diponegoro dan Universitas Pandanaran.

Sutrisno mengemukakan, untuk membiayai kuliah anak-anaknya, tidak cukup bila dirinya hanya mengandalkan gajinya sebagai seorang polisi. 

Maka dari itu kemudian dia memiliki ide untuk berjualan nasi goreng. Prinsipnya, pekerjaan itu halal, maka kita tidak perlu malu untuk melakukannya. 

7. Aiptu M Khamim (Penjual Bumbu Dapur) 

Sosok polisi di Jombang ini bekerja sampingan menjual bumbu dapur instan. Aiptu M Khamim (45) namanya. 

Saat ini ia bertugas di Polsek Wonosalam, Polres Jombang. Setiap harinya ia keliling memasok ratusan sachet bumbu dapur instan ke sejumlah pasar di Jombang selama 15 tahun.

Itulah sederet polisi yang tak malu melakoni pekerjaan lain selain profesi utamanya sebagai pengayoman masyarakat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: