KPK Resmi Tetapkan Kadis PUPR hingga 3 Anggota DPRD OKU Sebagai Tersangka Suap Fee Proyek

KPK Resmi Tetapkan Kadis PUPR hingga 3 Anggota DPRD OKU Sebagai Tersangka Suap Fee Proyek

KPK Resmi Tetapkan Kadis PUPR hingga 3 Anggota DPRD OKU Sebagai Tersangka Suap Fee Proyek.-Foto: dokumen/sumeks.co -

"Kami masih mendalami akan adanya keterlibatan pihak lain, termasuk diantaranya sejumlah anggota DPRD lainnya karena tersangka ini adalah perwakilan," ungkap Asep.

Selain itu, lanjut Asep pihaknya juga bakalan mendalami keterlibatan jabatan tertinggi baik itu Pj Bupati OKU dan Bupati OKU Definitif saat ini. 

Sebab, menurut Asep aspek legalitas anggaran suatu daerah itu dikeluarkan adalah pejabat tertinggi saat itu dengan kata lain penjabat Bupati OKU karena saat itu belum ada pelantikan.

BACA JUGA:Oknum DPRD OKU Digaruk KPK Kabarnya Minta ‘DP’ Mau Lebaran, Pengusaha Dapat Proyek ‘Enak’ Usai Ketok Palu

BACA JUGA:OTT di OKU, Juru Bicara KPK: Ada 8 Orang yang Diamankan Penyidik, Salah Satu Kepala Dinas

"Ataupun nanti Bupati OKU yang baru dilantik itu akan kita periksa untuk mendalami keterlibatannya," tandasnya.

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait