Penertiban APK di OKI Dimulai, Bawaslu: Tak Ada Toleransi

Penertiban APK di OKI Dimulai, Bawaslu: Tak Ada Toleransi

Masuk masa tenang pemilu, APK diterbitkan petugas gabungan di Kabupaten OKI.--

BACA JUGA:Martapura Bangkit! Pembangunan GSC Dilanjutkan, Prestasi Olahraga Semakin Gemilang

Romi menjelaskan langkah penertiban APK ini juga bertujuan untuk menjaga netralitas dan menghindari pengaruh yang tidak seimbang dalam pengarahan opini publik menjelang hari pencoblosan.

"Jadi dengan penertiban APK, spanduk ini berarti seluruh aktivitas kampanye tidak ada. Jadi seluruh alat peraga kampanye baik yang fisik maupun digital tidak ada," tutupnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: