6 Ciri Hubungan Tidak Sehat yang Sebabkan Kesehatan Mental Terganggu, Segera Tinggalkan Jika Tak Mau Menyesal!
Ciri hubungan tidak sehat dan tak patut dipertahankan yang berdampak buruk pada kesehatan mental--
BACA JUGA:Cek Sekarang Juga, Ini 5 Tanda Pasangan Serius Jalani Hubungan
Kendati demikian, setiap usaha yang dihasilkan takkan bisa optimal jika tanpa adanya dukungan satu sama lain.
Terlebih, waktu yang dihabiskan bersama tidak lagi terasa positif. Kamu tidak merasa didukung dan dicinta.
Sebaliknya, kamu mungkin merasa bahwa perjuangan dan usaha tidak penting di mata pasangan, bahwa mereka hanya peduli dengan urusan mereka sendiri.
3. Komunikasi Tidak Sehat
BACA JUGA:5 Tips LDR Anti Putus, Nomor 4 Wajib Dijalankan Jika Mau Hubungan Tetap Awet
Alih-alih diisi dengan percakapan positif, sebagian besar percakapan hubungan toksik diisi dengan sarkasme atau kritik dan didorong oleh penghinaan.
Alhasil, hubungan ini akan memiliki komunikasi yang minim dan menimbulkan perdebatan berkepanjangan.
Padahal komunikasi adalah hal terpenting dalam sebuah hubungan. Bahkan, banyak orang meninggalkan pasangan, hanya untuk menghindari perdebatan dan perkelahian.
4. Berbohong
BACA JUGA:Bucin! Ini 5 Zodiak yang Nurut Banget dan Selalu Pritoritaskan Pasangan
Jika merasa terus-menerus berbohong tentang keberadaanmu atau dengan siapa kamu bersama, kamu sedang berada di hubungan yang tidak sehat.
Tujuan dari kebohongan ini adalah untuk menghindari menghabiskan waktu dengan pasangan, atau karena khawatir bagaimana pasangan akan bereaksi jika kamu mengatakan yang sebenarnya.
5. Kecemburuan dan Dengki
Merasa cemburu merupakan hal yang wajar, namun kecemburuan dapat membuat seseorang tidak berpikir positif tentang pasangan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: