Jangan Sampai Terlewatkan, Pentingnya untuk Melakukan Vaksin Hepatitis B untuk Anak

Jangan Sampai Terlewatkan, Pentingnya untuk Melakukan Vaksin Hepatitis B untuk Anak

Ilustrasi--dok : sumeks.co

Namun, walaupun begitu seperti jenis imunisasi pada umumnya, vaksin hepatitis B juga dapat menimbulkan sejumlah efek samping loh.

BACA JUGA:Green Tea Vs Matcha, Manakah yang Lebih Sehat dan Bermanfaat? Yuk Cari Tau

Efek samping yang akan dirasakan adalah, biasanya beberapa bayi akan mengalami demam ringan, serta merasakan nyeri pada bagian tangan yang sudah disuntik.

Kemudian kemerahan dan bengkak pada area dibekas suntikan dan juga akan membuat nyeri otot. Pada dasarnya efek samping yang akan dirasakan ini ditimbulkan pasca vaksinasi hepatitis B cendrung ringan dan juga akan mereda dengan sendirinya.

Namun, jika ternyata seorang bayi memiliki reaksi alergi, maka perlu untuk melakukan penangan serius segera. 

Seorang anak yang memiliki reaksi alergi yang mengancam nyawa terhadap vaksin hepatitis B yang diberikan pada dosis sebelumnya tidak boleh diberikan vaksin hepatitis B kembali.

BACA JUGA:Wow Tempe Bisa Cegah Stunting! Nilai Protein Lebih dari Daging, Benarkah? Simak Penjelasannya

Dan untuk mempercepat proses pemulihan damam setelah imunisasi. hal yang dapat dapat dilakukan adalah :

• Memperbanyak asupan cairan tubuh pada anak dengan memberikan ASI

• Meletakkan kompres dingin pada area suntikan.

• Mengenakan pakaian yang nyaman, yang tidak terlalu tipis ataupun tebal.

BACA JUGA:8 Manfaat Bengkoang bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Melancarkan Sistem Pencernaan

• menjaga suhu ruangan agar tetap sejuk

• Jika memang diperlukan, maka dapat memberikan obat penurun demam yang sudah sesuai dengan anjuran dari dokter.

Itulah sedikit penjelasan tentang vaksin hepatitis B dan pentingnya diberikan pada bayi baru lahir, semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: