Kok Bisa Senjata Canggih Amerika di Tangan Pejuang Hamas, AS Tuding Dua Negara Ini Sumbernya
Ilustrasi pejuang Hamas Palestina.--
BACA JUGA:Pendiri Hamas Sheikh Ahmed Yassin Pastikan Israel Bakal Lenyap di 2027, Pertanda Kiamat Kian Dekat
Dari Taliban Hamas memperoleh persenjataan canggih Amerika.
"Disisi lain ada video yang ditayangkan secara online, militer Hamas berterimakasih kepada Ukraina atas persenjataannya," kata Bossman.
Militer Hamas itu memamerkan berbagai senjata buatan Amerika, ada diantaranya peluncur granat anti tank M136.
Bossman mengungkapkan, bukan hal baru bila Ukrania menyalahgunakan bantuan persenjataan dari Amerika.
Senjata-senjata bantuan Amerika itu banyak dijual di pasar gelap. Sehingga wajar bila Hamas bisa menggunakan senjata Amerika melawan Israel.
Operasi Badai Al Aqsa 7 Oktober 2023 yang dilarkan Hamas, benar-benar menampar Israel. Bagaimana tidak, negara yang katanya memiliki pertahanan udara paling canggih di dunia itu, berhasil dibobol pejuang Hamas.
Keberhasilan Hamas ini menimbulkan korban ratusan orang dari pihak Israel. Meski Israel menggempur Jalur Gaza, yang juga menyebabkan banyak korban dari pihak Palestina.
Pertempuran antara Palestina dan Israel masih berlanjut pasca serangan yang dilakukan Hamas. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: