Penyidik Layangkan Panggilan Usai 2 Anak Panji Gumilang Mangkir, Alasan Sakit dan Sedang Berada di Luar Negeri

Penyidik Layangkan Panggilan Usai 2 Anak Panji Gumilang Mangkir, Alasan Sakit dan Sedang Berada di Luar Negeri

Penyidik kembali layangkan panggilan usai 2 anak panji gumilang mangkir, alasan sakit dan sedang berada di luar negeri. foto: dok/sumeks.co.--

BACA JUGA:2 Anak Panji Gumilang Mangkir Panggilan Penyidik Bareskrim, Alasannya Sakit dan Sedang Berada di Luar Negeri

Dari total 10 saksi yang dipanggil penyidik polisi, hanya 2 saksi saja yang memenuhi panggilan tersebut.

 

Sedangkan 2 komisaris PT Samudra Biru Mangun Kencana dan 4 pengurus Yayasan Pesantren Indonesia juga tidak hadir, dengan alasan kesibukkan.

 

Pihak pengacara juga telah mengajukan penjadwalan ulang pemeriksaan saksi minggu depan.

 

Dari 10 orang yang dipangggil hanya 2 orang pengurus yayasan yang hadir, yaitu inisial M dan A. 

 

Keduanya menjalani pemeriksaan oleh penyidk direktorat tindak pidana ekonomi khusus Barekskrim Mabes Polri.

BACA JUGA:Hotel di Al Zaytun Diselidiki, Panji Gumilang Ingatkan Bupati Indramayu Masa Kampanye

 

Sebelumnya, 30 saksi sudah diperiksa penyidik Bareskrim Mabes Polri. Termasuk di dalamnya 20 orang saksi ahli dalam kasus PG (Panji Gumilang.

BACA JUGA:Sidang Perdana Gugatan Rp1 Triliun Panji Gumilang Ditunda, Ini Alasan MUI Absen

Update pemeriksaan kasus Panji Gumilang itu dijelaskan Brigjen Ahmad Ramadhan, Karo Penmas Div Humas Polri, hari ini, Kamis, 27 Juli 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: