Ada 5 Cabor Baru di Porprov XVI 2023, Apa Saja?

Ada 5 Cabor Baru di Porprov XVI 2023, Apa Saja?

Kalsum Barefi, Ketua KONI Kabupaten Lahat. Foto: Lahat Pos--

BACA JUGA:KONI PALI Targetkan Tiga Besar di Porprov XIV Lahat

Menanyakan terkait pembangunan stadion mini di Ribang Kemambang, Kelurahan Bandar Jaya, Kota Lahat, untuk cabor sepak bola, atletik dan renang.     

“Pihak PTBA optimis akan selesai tepat waktu. Rencananya, pengerjaan stadion mini itu nanti sampai tiga shif. Begitu juga untuk venue cabor lain, rencananya pengerjaan akan segera dimulai,” jelasnya. 

Ketua Tim Percepatan Pembangunan Kabupaten Lahat, Ir Herman Oemar menuturkan, terkait pembangunan dan rehab venue cabor, sudah dibahas dari jauh hari. 

Pengerjaannya akan dimulia di Februari nanti. Selama pengerjaan berlangsung, juga akan ada sejumlah evaluasi, sehingga dalam pelaksaannya nanti tidak ada kendala lagi. 

BACA JUGA:Kejar Peringkat Porprov Jateng, KONI Demak Studi Banding ke Palembang

Namun selain venue, pihaknya juga meminta peran pihak terkait, bisa fokus memenuhi kebutuhan home stay. 

“Soal venue, sudah ada yang menanganinya. Insya Allah akan selesai sebelum porprov dimulai. Tapi jangan sampai lengah soal keberadaan home stay, karena bakal ada ribuan orang yang akan datang ke Kabupaten Lahat,” tuturnya.(Lahat Pos)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: