Dirut Bank Sumut yang Dinonaktifkan Gubernur, Pernah Jabat Posisi Penting di Bank Danamon

Gubernur Sumut Edy Rahmayadi menonaktifkan Dirut Bank Sumut. (Edy Rahmayadi Instagram)--
Rahmat Fadillah Pohan diangkat sebagai Direktur Operasi PT Bank SUMUT yang ditetapkan melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPS) LB PT Bank SUMUT pada tanggal 10 September 2021 berdasarkan Akta No. 04 pada tanggal 23 September 2021.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: