Rakernas FKPT Ke-XII Tahun 2025, Ikhlas Merajut Damai, Menggapai Indonesia Emas

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Subdit Pemberdayaan Masyarakat Direktorat Pencegahan Deputi 1 BNPT kembali menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Ke-XII Tahun Anggaran 2025, yang di-foto:doksumeksco-
Oleh sebab itu, pendekatan soft approach melalui pelibatan masyarakat menjadi pilar penting yang digarisbawahi dalam Rakernas ini.
BACA JUGA:Gembira Beragama Jadi Cara FKPT Sumsel Menggerakkan Pemuda di Kabupaten Ogan Ilir Bangga Bernegara
Forum FKPT sebagai jejaring BNPT di daerah telah menjadi mitra strategis sejak 2012, dengan mengedepankan pendekatan kultural dan lokalitas dalam mendekati kelompok-kelompok rentan terhadap radikalisme dan terorisme.
Rakernas FKPT Ke-XII tidak hanya menjadi forum seremonial, melainkan forum strategis untuk:
1 Memutakhirkan pemahaman para pengurus terhadap dinamika terorisme terkini.
2. Mengevaluasi efektivitas pelaksanaan program kerja tahun sebelumnya.
BACA JUGA:Perkuat Solidaritas, FKPT Jaring Mahasiswa Cegah Intoleransi, Radikal dan Terorisme
3. Menyusun program kerja tahun 2025 yang adaptif dan berbasis data.
Agenda Strategis dan Partisipasi Lintas Sektor
Setiap bidang dalam FKPT — Agama, Sosial dan Budaya, Media, Hukum dan Humas, Pemuda dan Pendidikan, Perempuan dan Anak.
Bidang Pengkajian dan Penelitian — mendiskusikan isu sektoral yang relevan dengan konteks lokal masing-masing provinsi.
BACA JUGA:Awalnya, Penemuan Diduga Makam Nabi Zulkifli di Tembok Cina Sempat Disembunyikan Otoritas Setempat?
BACA JUGA:Baru Terekspos, Tim Peneliti Makam Nabi Zulkifli di Tembok Cina Temukan Tulang dan Artefak
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: