Antre Tunggu Dosen Pembimbing di Kampus, Mahasiswa UMP Ini Harus Kehilangan Handphone
Seorang mahasiswa harus rela kehilangan Handphone (Hp) miliknya saat antre menunggu dosen pembimbing.-Foto: Reigan/sumeks.co -
"Saya mengalami kerugian Rp3,6 juta, dengan ada laporan saya pelaku bisa ditangkap, karena data di dalam sangat penting," katanya
KA SPKT Polrestabes Palembang Kompol Fadli membenarkan pihaknya sudah menerima laporan korban, terkait laporan pencurian. Menurutnya pelaku terancam Pasal 362 dikarenakan kasus pencurian.
"Laporan telah diterima dan akan kami teruskan ke Satreskrim Polrestabes Palembang," katanya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: