MELOROT, Peringkat Sumatera Selatan di PON XXI Aceh-Sumut, Hanya Membawa 6 emas, Ini Klasemen Lengkapnya

MELOROT, Peringkat Sumatera Selatan di PON XXI Aceh-Sumut, Hanya Membawa 6 emas, Ini Klasemen Lengkapnya

MELOROT, Peringkat Sumatera Selatan di PON XXI Aceh-Sumut, Hanya Membawa 6 emas, Ini Klasemen Lengkapnya --

Di bawah Sumsel, Papua Barat berada di peringkat ke-22 dengan perolehan yang juga identik dalam hal medali emas, yaitu 6 emas, namun Papua Barat hanya memperoleh 7 perak dan 16 perunggu. 

Papua Pegunungan menyusul di peringkat ke-22 dengan 6 emas, tanpa perolehan perak, dan hanya 3 medali perunggu.

Target yang Belum Tercapai

Sebelum pelaksanaan PON XXI, Ketua Harian KONI Sumsel Aliandra Pati Gantada, telah menargetkan perolehan 58 medali dengan rincian 20 medali emas, 12 perak, dan 26 perunggu. 

BACA JUGA:Pj Gubernur Sumsel Elen Setiadi Siap Lepas Kontingen Sumsel ke Ajang PON Aceh-Sumut 2024

BACA JUGA:Optimis Juara, Pj Gubernur Agus Fatoni Yakin Kontingen Sumsel Raih Juara 2 PORWIL XI Tahun 2023

Dari perolehan tersebut, Sumsel berharap bisa masuk ke posisi 10 besar klasemen perolehan medali. 

Hasil di Aceh-Sumselt berarti lebih buruk dari raihan PON di Papua.Posisi PON di Papua Sumsel peringkat ke-17 secara keseluruhan.

Sumsel di PON Papua berhasil membawa pulang 8 medali emas, 4 medali perak, dan 16 medali perunggu, melampaui target yang sebelumnya ditetapkan oleh Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Sumsel

Namun, realitas di Aceh-Sumuat berkata lain. Dengan hanya 6 medali emas yang diraih sejauh ini, Sumsel masih jauh dari target yang telah dicanangkan. 

Selain itu, gap yang signifikan dalam perolehan medali perak dan perunggu juga menjadi faktor yang memperburuk posisi Sumsel di klasemen.

"Saat ini, persaingan sangat ketat. Beberapa provinsi lain berhasil meraih medali lebih banyak dari yang kita perkirakan, sehingga membuat target kita menjadi sulit tercapai," ujar Aliandra Pati Gantada dalam pernyataannya.

Ia menambahkan bahwa meskipun hasil ini tidak sesuai dengan harapan awal, KONI Sumsel tetap mengapresiasi perjuangan seluruh atlet yang telah bertanding dengan penuh semangat. 

"Kita masih punya kesempatan di beberapa cabang olahraga yang belum selesai. Kami berharap para atlet kita bisa memberikan yang terbaik hingga akhir kompetisi," tambahnya.

Persaingan di Klasemen Atas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: