Suasana Khidmat dan Semangat Warnai Upacara Peringatan Hari Pengayoman ke-79 di Lapas Narkotika Muara Beliti

Suasana Khidmat dan Semangat Warnai Upacara Peringatan Hari Pengayoman ke-79 di Lapas Narkotika Muara Beliti

Semangat dan khidmat: Seluruh pegawai dan Ibu Dharma Wanita Persatuan (DWP) Lapas Narkotika Kelas IIA Muara Beliti mengikuti upacara peringatan Hari Pengayoman ke-79 dengan penuh dedikasi, dipimpin langsung oleh Kalapas Ronald Heru Praptama. --

BACA JUGA:Kabar Gembira! Pemutihan Pajak Kendaraan di Samsat OKI Sampai Desember

Kegembiraan dan kebanggaan terlihat di wajah para pemenang saat mereka menerima hadiah sebagai apresiasi atas partisipasi dan prestasi mereka.

Semoga dengan perayaan Hari Pengayoman ke-79 ini, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia dapat terus berjaya dan memberikan manfaat yang sebesar-besarnya bagi kemajuan Indonesia.

Dengan semangat pengabdian dan dedikasi yang tinggi, diharapkan Kemenkumham mampu terus menjaga dan memperkuat peran pentingnya dalam mewujudkan Indonesia Emas 2045, sesuai dengan cita-cita bersama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: