Tips Merawat Rambut Agar Tetap Sehat dan Berkilau Secara Alami, Rontok dan Ketombe Gak Balik Lagi!

Tips Merawat Rambut Agar Tetap Sehat dan Berkilau Secara Alami, Rontok dan Ketombe Gak Balik Lagi!

tips merawat rambut agar sehat alami--

Namun perlu diingat untuk menyisir rambut dengan perlahan agar rambut tidak tercabut dari akarnya.

Gunakan sisir berbahan dasar kayu yang sekaligus akan memijat kulit kepala sehingga rambut tetap sehat.

BACA JUGA:Catat! 5 Tips Mengatasi Milia di Wajah, Ampuh Bikin Kulit Mulus Lagi

BACA JUGA:Tetap Bugar Selama Perjalanan, Ini 10 Tips Jaga Stamina Saat Mudik Lebaran

10. Gunakan Rol Rambut Besar

Rol rambut dengan ukuran besar membantu memberikan tarikan pada batang rambut, tetapi gulungannya tidak terlalu banyak.

11. Oles Minyak Kelapa

Minyak kelapa untuk rambut bisa digunakan untuk meluruskan rambut keriting atau mengembang.

BACA JUGA:Tetap Bugar Selama Perjalanan, Ini 10 Tips Jaga Stamina Saat Mudik Lebaran

BACA JUGA:7 Tips Menggunakan Masker Wajah yang Benar untuk Kulit Lebih Sehat

Minyak kelapa membuat kulit kepala sehat dan ternutrisi sehingga akan membantu memacu pertumbuhan rambut sekaligus memperbaiki kesehatan folikelnya.

12. Gunakan Lidah Buaya

Lidah buaya bermanfaat untuk menjaga kesehatan rambut, melebatkan rambut dan mendukung anak rambut.

Cara penggunaannya pun cukup mudah, cukup dengan menggosokkan daging lidah buaya pada rambut dan kulit kepala yang kering.

BACA JUGA:Mudik Tanpa Mabuk? Ini 6 Tips Ampuhnya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: