Mudik Lebaran 2024 Tambah Lancar! Ini Daftar Tol Gratis di Pulau Jawa

Mudik lebaran 2024 jadi lancar dan lebih hemat lantaran ada ruas tol gratis.-Foto doksumeks.co-
BACA JUGA:Jangan Asal Mudik, Cek Jadwal Ganjil-Genap yang Bakal Diterapkan di Tol Saat Lebaran 2024
BACA JUGA:BREAKING NEWS! Tarif Tol Palembang-Indralaya Naik Jadi Rp 27.000 untuk Kendaraan Pribadi
Tol Bocimi Seksi 1 (Ciawi-Sukabumi): sepanjang 15,35 Km.
Jawa Tengah
Tol Semarang-Demak Seksi 1 (Kaligawe-Sayung): sepanjang 10,4 Km
Tol Solo-Yogyakarta-YIA Kulonprogo Seksi 1 (Kartasura-Purwomartani): sepanjang 13 Km.
BACA JUGA:Cara Aman Berkendara di Jalan Tol, Perjalanan Makin Nyaman dan Asyik!
BACA JUGA:Menembus Batas, Exit Tol Mataram Jaya Membuka Konektivitas Baru
Jawa Timur
Tol Krian-Legundi-Bunder-Manyar (KLBM) Seksi 1-2-3-4 (Krian-Bunder): sepanjang 38,2 Km.
Tol Pasuruan-Probolinggo Seksi 1-3-4 (Grati-Probolinggo Timur): sepanjang 31,3 Km.
Sebaliknya, tariff tol di Palembang, mulai 18 Maret 2024, untuk ruas Tol Palembang-Indralaya maupun sebaliknya naik.
BACA JUGA:Pembangunan Tol Betung-Jambi, Pj Bupati Apriyadi Mahmud Dorong Penyelesaian Pengadaan Tanah
Tarif Tol Palembang-Indralaya untuk kendaraan pribadi naik menjadi Rp 27.000, dari tarif sebelumnya hanya Rp 20.500.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: