Paris Saint-Germain Pimpin Pertarungan yang Tawarkan Bruno Guimares Dengan Harga Gila
Bruno Guimares --dok : sumeks.co
BACA JUGA:Efek Support dari Penggemar, Shin Tae-yong Akui Nyaman dan Betah Latih Timnas Indonesia
Pejabat Kota Toon mengaku harus menggunakan akalnya dalam negosiasi untuk menghindari sanksi Financial Fair Play (FFP). Maka lahirlah nama Guimarães sebagai solusi keseimbangan finansial tim.
Newcastle harus lebih berhati-hati dari sebelumnya karena Guimarães menarik minat raksasa Spanyol Real Madrid bersama PSG.
Los Blancos telah mengincar Guimarães sejak berada di Lyon, sebelum pindah ke Newcastle dua tahun lalu.
BACA JUGA:Al-Ittihad Tawarkan Gaji Besar, Namun Matias Soule Menolak Hanya Demi Ini
Penampilan luar biasa Guimaraes membuatnya mendapatkan kontrak baru dengan Newcastle. Namun, menurut Daily Mirror, kontrak barunya menyertakan klausul pelepasan sebesar £100 juta.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: