Nokia Mendobrak Pasar Smartphone Indonesia, Hadirkan G10 2023 : Spesifikasi Tangguh dan Fitur Canggih

Nokia Mendobrak Pasar Smartphone Indonesia, Hadirkan G10 2023 : Spesifikasi Tangguh dan Fitur Canggih

Ilustrasi--dok : sumeks.co

BACA JUGA:5 Rekomendasi Smartphone untuk Pelajar Terbaik 2023, Mulai dari Rp1 Jutaan!

Menghasilkan kualitas tinggi saat mengambil gambar atau ketika menerima panggilan video.

Demi memberikan kenyaman saat digunakan Nokia G10 2023 tawarkan performa MediaTek Helio G25 yang sangat kuat, dipadukan dengan CPU Octa-core dan GPU PowerVR GE8320.

Sehingga menghasilkan smartphone dengan ketangguhan luar biasa ketika digunakan beraktivitas berat, bahkan bermain game berat  sekalipun Nokia G10 2023 tetap bekerja secara optimal tanpa terkendala leg atau freeze.

Selain itu, smartphone ini juga telah dibekali pilihan RAM dan ruang penyimpanan internal besar, 3 GB/32 GB, 4 GB/32 GB, dan 4 GB/64 GB. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Smartphone Harga Rp2 Jutaan Terbaik 2023

Dengan ruang penyimpanan yang besar, pengguna bisa menyimpan data lebih banyak dan menjalankan aplikasi tanpa khawatir masalah.

Performa tangguh ini memastikan smartphone tetap responsif dan lancar, bahkan saat digunakan dalam waktu yang lama.

Nokia G10 2023 juga telah dilengkapi dengan baterai tipe Li-Po non-removable 5.050 mAh yang bisa bertahan sepanjang hari. 

Bahkan jika baterai hampir habis, pengguna tidak perlu khawatir, karena Nokia telah menghadirkan teknologi flash charging  15 watt.

BACA JUGA:Buruan Miliki, 3 Rekomendasi Smartphone Budget Rp3 Jutaan Terbaik 2023

Dalam waktu hanya 45 menit, Nokia G10 2023 dapat diisi daya hingga 70 persen. 

Memungkinkan pengguna menggunakan smartphone dengan cepat tanpa menunggu waktu yang lama.

Pada sistem operasi sudah menggunakan Android 11 yang bisa di update, smartphone Nokia ini memberikan pengalaman menggunakan aplikasi terbaru di Google Play Store. 

Smartphone ini juga mendukung jaringan teknologi 5G, memastikan kecepatan internet yang super cepat dan koneksi yang lebih stabil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: