Kasus Pembunuhan Berantai Dukun Slamet Belum Lengkap Juga, Jaksa Kejari Banjarnegara Masih Pelajari Berkasnya

Kasus Pembunuhan Berantai Dukun Slamet Belum Lengkap Juga, Jaksa Kejari Banjarnegara Masih Pelajari Berkasnya

Kasus pembunuhan berantai dukun slamet belum lengkap, jaksa kejari banjarnegara masih pelajari berkasnya hingga dilimpahkan sidang. foto: dok/sumeks.co.--

BACA JUGA:Mas Joe Heran Masih Ada yang Percaya Gandakan Uang, Kasus Dukun Slamet Bukan Pertama dan Korbannya Orang Kaya

Uangnya sudah di dalam kardus, dia diperlihatkan bagian atas uangnya.

“Saya dibawa ke hutan,” ungkapnya. Saat itu berempat ada anaknya Dukun Slamet, “Saya dan anak saya,” jelasnya.

Di hutan itu Bunda disuruh mampir dulu sebelum pulang. Katanya biar aman di jalan. Bunda disuruh Dukun Slamet menginjak telor.

“Waktu itu ujan-ujan gerimis,” jelasnya. 

BACA JUGA:Mas Joe Heran Masih Ada yang Percaya Gandakan Uang, Kasus Dukun Slamet Bukan Pertama dan Korbannya Orang Kaya

Usai menginjak telor mereka kembali ke parkiran. “Saat di parkiran itu mobil sudah terbuka, uangnya sudah hilang. Katanya dirampok,” jelas Bunda. Ternyata ini hanyalah modus Dukun Slamet. Bunda selamat, namun uangnya ditilep sama Dukun Slamet.

Heran Masih Ada yang Percaya Gandakan Uang

Mas Joe, YouTuber yang kerap eksplore tempat-tempat angker, termasuk lokasi kubur korban Dukun Slamet menyeramkan dibuat keheranan.

Masih ada yang persaya pada orang seperti Dukun Slamet.

“Heran masih ada yang percaya gandakan uang cuy,” cetusnya.

Kasus Dukun Slamet menurutnya bukan kasus yang pertama, dan korbannya itu orang kaya.

BACA JUGA:Bikin Merinding, Pria Ini Sendirian Uji Nyali Malam Hari di Lokasi Pembantaian dan Kuburan Korban Dukun Slamet

“Apa yang kalian pelajari dari kejadian ini?” ujart Joe memulia pertanyaan.

“Jangan pernah percaya sama dukun pengganda uang cuy,” tegasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: