Layak Untuk Direnungkan, Berikut Petuah-Petuah Quraish Shihab yang Menginsipirasi Umat Muslim

Layak Untuk Direnungkan, Berikut Petuah-Petuah Quraish Shihab yang Menginsipirasi Umat Muslim

Petuah-petuah dari Ulama terkenal sekaligus Ahli Mufasir Indonesia Quraish Shihab, yang mungkin dapat menginspirasi umat muslim.--

BACA JUGA:Pernyataan Kontroversi Quraish Shihab, Sebut Rasulullah SAW Tak Diajmin Masuk Surga, Netizen: Astaghfirullah

14. "Dunia dan seisinya tidak akan sepadan dengan kasih sayang seorang ibu. Ibu lebih agung, ibu lebih indah, ibu lebih kuat, ibu adalah sumber memperoleh kebajikan."

15. "Satu hal yang sangat buruk, jika seseorang berhenti di tempat di mana ia masih bisa berlanjut."

16. "Bantuan Allah yang didambakan akan datang melalui kerja sama antara manusia. Allah menuntun setiap makhluk kepada apa yang perlu dimilikinya dalam rangka memenuhi kebutuhannya."

17. "Hidup ini akan terus berlanjut baik itu engkau tertawa ataupun menangis, karena itu jangan jadikan hidupmu penuh kesedihan yang tidak bermanfaat sama sekali."

BACA JUGA:Siapa Bilang Tak Boleh Tangisi Mayat? Rasulullah Saja Menangis Putranya Meninggal

18. "Boleh jadi keterlambatanmu dari suatu perjalanan adalah keselamatanmu. Boleh jadi tertundanya pernikahanmu adalah suatu keberkahan. Boleh jadi dipecatnya engkau dari pekerjaan adalah suatu maslahat."

19. "Keberuntungan kadang memainkan perannya dalam kehidupan manusia, sekalipun kerap tidak masuk akal karena itulah takdir mereka."

20. "Kita tidak boleh memisahkan antara ibadah dan akhlak. Memang demikianlah adanya ajaran Islam. Bahkan kalau kita mau lebih rinci lagi, kita bisa berkata sebagaimana sabda Rasulullah; Aku tidak diutus kecuali untuk menyempurnakan akhlak."

21. "Sebab itu, jangan engkau merasa gundah terhadap segala sesuatu yang terjadi padamu, karena semuanya sudah atas izin Allah."

BACA JUGA:Tahlil Orang Meninggal Bukan Soal Fikihnya, Ustaz Adi Hidayat: Ada Kasus Tak Punya Materi Akhirnya Berhutang

22. "Jangan banyak mengeluh karena hanya akan menambah kegelisahan."

23. "Satu hal yang sangat buruk, jika seseorang berhenti di tempat di mana ia masih bisa berlanjut."

24. "Biarlah orang mengenal kita dari akhlak dan karya kita."

25. "Islam tidak melarang berkelompok dan berbeda, yang dilarangnya adalah berkelompok dan berselisih."

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: