Terminal Tipe A Karyajaya Sepi, Kalau Ada Penumpang Bus AKAP Tetap Masuk

Terminal Tipe A Karyajaya Sepi, Kalau Ada Penumpang Bus AKAP Tetap Masuk

Gerbang Terminal Tipe A Karyajaya, Kecamatan Kertapati, Kota Palembang. -Rahmat-

BACA JUGA:5 Moda Transportasi Standby di Bandara SMB II Palembang, Bisa Pesan Melalui Loket yang Tersedia

"Untuk perjalanan dari Palembang ke Lampung,cuma butuh waktu 3 - 4 jam. Yang lama itu waktu menyeberang dari Merak ke Bakauheni," tutur Iwan. 

Sebagian besar bus AKAP saat ini menggunakan jalan Tol, karena memang waktu tempuh lebih cepat. 

Sementara itu, petugas dari Kementerian Perhubungan ditemui SUMEKS.CO mengatakan sejak tahun 2016 pengelolaan Terminal Tipe A Karyajaya, langsung oleh Kementerian Perhubungan. 

Seiring dengan perubahan tersebut, Terminal Tipe A Karyajaya, hanya untuk angkutan antar kota antar provinsi. 

BACA JUGA:Palembang Jadi Percontohan Moda Transportasi Maju

Untuk persiapan menghadapi arus mudik lebaran 2023, baru akan dilakukan mendekati lebaran Idul Fitri nanti.(*) 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: