Indonesia Berencana Bangun Bank Emas dan Logam Mulia di Kota Besar, Bakal Ada ATM Emas Batangan Seperti Dubai?

Indonesia Berencana Bangun Bank Emas dan Logam Mulia di Kota Besar, Bakal Ada ATM Emas Batangan Seperti Dubai?

Pemerintah Indonesia berencana membangun bank emas dan perbankan logam mulia disetiap kota besar. Akankah ada opsi pembuatan ATM emas batangan seperti Kota Dubai, Uni Emirat Arab (UEA)?--

SUMEKS.CO - Pemerintah Indonesia berencana membangun bank emas dan perbankan logam mulia disetiap kota besar. Akankah ada opsi pembuatan ATM emas batangan seperti Kota Dubai, Uni Emirat Arab (UEA)?

Indonesia merupakan salah satu nehara penghasil emas terbesar di dunia. Tak heran, jika pemerintah berencana membangun bank emas dan perbankan logam mulia, atau semacam ATM emas batangan layaknya Kota Dubai.

Ya, Wakil Menteri BUMN, Kartika Wirjoatmodjo, menyebut soal bank billion atau perbankan logam mulia, rencananya bakal dibangun di kota-kota besar di Indonesia.

Betapa tidak, seiring berkembangnya zaman, masyarakat Indonesia terlihat sangat gemar membeli perhiasan, dan investasi emas batangan.


pemerintah berencana membangun bank emas dan perbankan logam mulia, atau semacam ATM emas batangan layaknya Kota Dubai--

BACA JUGA:Tiongkok Cina Dikabarkan Keruk Tambang Emas Murni di Provinsi Sumatera Barat, Hampir 30 Hektar Bakal Lenyap?

BACA JUGA:Bikin Gempar Penduduk Bumi, Asteoroid Luar Angkasa Dipenuhi Emas Murni Muncul ke Permukaan, Seukuran Gunung?

Terbukti, dengan banyaknya toko emas yang menjamur di kota besar hingga disetiap daerah di Indonesia.

Kartika Wirjoatmodjo menilai, saat ini emas merupakan pilihan investasi yang tepat di tengah ketidakpastian geopolitik.

Tak heran, jika emas dan logam mulia sangat diminati investor karena dianggap safe haven atau aset yang aman.

Terlebih, emas dan logam mulia merupakan investasi yang tahan terhadap inflasi dan gejolak politik.


Indonesia merupakan salah satu nehara penghasil emas terbesar di dunia--

BACA JUGA:Geger! NASA Temukan Asteroid Mengandung Emas Murni Senilai 100.000 Kuadriliun Dolar AS, Bakal Ditambang 2029?

BACA JUGA:Ini Jam Tangan Kelas Atas Berlapis Emas Murni, Bikin yang Pakai Ganteng Gak Ketulungan!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: