Provinsi Sumsel Tambah 7 Bupati & 1 Walikota Baru untuk Daerah Pemekaran, 25 Kabupaten/Kota Jadi Terlaksana?

Provinsi Sumsel Tambah 7 Bupati & 1 Walikota Baru untuk Daerah Pemekaran, 25 Kabupaten/Kota Jadi Terlaksana?

Provinsi Sumsel akan menambah 7 bupati dan 1 walikota baru untuk daerah pemekaran pasca jika 25 kabupaten/kota jadi terlaksana--

Berdasarkan kabar yang beredar, Kota Palembang Ulu mencakup lima kecamatan yaitu Plaju, Kertapati, Jakabaring, Seberang Ulu 1, dan Seberang Ulu II.

BACA JUGA:Legislatif Kabupaten dan Tokoh Masyarakat Musi Rawas Dukung Pemekaran Sumselbar

BACA JUGA:Sumselbar Kalahkan Provinsi Induk Sumatera Selatan, Punya 10 Kabupaten/Kota Terluas se-Indonesia, Ada Lawan?

Tak sampai disitu, Kota Palembang Ulu ini memiliki luas wilayah mencapai 154.11 kilometer persegi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: