Doa Agar Anak Sukses Dunia Akhirat Sesuai Keinginan Orang Tua, Amalkan Bacaan Ini Tiap Hari

Doa Agar Anak Sukses Dunia Akhirat Sesuai Keinginan Orang Tua, Amalkan Bacaan Ini Tiap Hari

Doa mujarab agar anak menjadi saleh dan salihah--

Artinya: “Ya Tuhan kami, jadikanlah kami berdua orang yang tunduk patuh kepada Engkau dan (jadikanlah) di antara anak cucu kami umat yang tunduk patuh kepada Engkau,"

"Dan tunjukkanlah kami cara-cara dan tempat-tempat ibadah haji kami, dan terimalah tobat kami,"

Sesungguhnya Engkaulah Yang Maha Penerima taubat lagi Maha Penyayang,” (QS. Al-Baqarah: 128).

BACA JUGA:Ngeri! Doa Malaikat Jibril yang Diaminkan Rasulullah SAW Menjelang Ramadan, 5 Golongan Ini Perlu Waspada

BACA JUGA:Amalan Doa Pelancar Rezeki di Bulan Ramadan, Baca Selesai Salat Subuh Hajat Apapun Akan Dikabulkan

3. Surah As Saffat Ayat 100

"Rabbihab li minas-salihin,"

Artinya: "Ya Tuhanku, anugerahkanlah kepadaku (seorang anak) yang termasuk orang-orang yang saleh."

4. Surah Al Furqon Ayat 74

BACA JUGA:Pantas Lama Tak Dikabulkan ! Ternyata Kata Ustaz Adi Hidayat Begini Cara yang Benar Saat Berdoa, Yuk Disimak!

BACA JUGA:Agar Jadi Saleh dan Salihah, Orang Tua Wajib Ajarkan 5 Hal Ini Kepada Anak Mulai Sejak Dini, Yuk Disimak!

“Wallazina yaqụlụna rabbana hab lana min azwajina wa zurriyyatina qurrata a'yuniw waj'alna lil-muttaqina imama,”

Artinya: “Ya Tuhan kami, anugerahkanlah kepada kami, istri-istri kami dan keturunan kami sebagai penyenang hati (kami), dan jadikanlah kami imam bagi orang-orang yang bertakwa.” (QS. Al Furqon: 74).

5. Surah Al Anbiya Ayat 89

"Wa zakariyya iz nadarabbahụrabbi la tażarnifardaw wa anta khairul-warisin,"

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: