Update Ranking Terbaru Usai BWF World Tour Finals 2023, Fajar/Rian dan Jojo Merosot

Update Ranking Terbaru Usai BWF World Tour Finals 2023, Fajar/Rian dan Jojo Merosot

Jonatan Christie, BWF Tour Finals 2023--dok:Sumeks.co

BACA JUGA:Ranking BWF Terbaru, Leo/Daniel Meroket ke Peringkat 10 Dunia

Sementara di peringkat kedua tunggal putra ada wakil asal Jepang, Kodai Naraoke yang turun satu peringkat dengan  83,515 poin. 

Pada sektor ganda putra, kekalahan dari wakil China membuat peringkat Fajar/Rian kini berada di peringkat kelima dengan 85,029 poin.

Ganda putra Indonesia itu tepat di bawah satu peringkat di bawah duet Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen.

Pada ganda putra, duet Liang Wie Kang/Wang Chang masih mendominasi dengan 94,932 poin. Dibuntui pasangan India, Satwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty.

BACA JUGA:Jadwal dan Rundown Lengkap BWF World Tour Finals China 2023, Ini Daftar Nama Wakil Indonesia

Sedangkan di sektor tunggal putri wakil Korea Selatan, AN Se Young memimpin dengan torehan 113.314 poin. 

Wakil Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung berada di peringkat ke-7 total poin 71,591.

Untuk sektor ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti berada di posisi ke-7 setelah sebelumnya gagal melangkah ke babak semifinal BWF World Tuor Final 2023.

Ranking BWF Terbaru

BACA JUGA:Indonesia Tanpa Gelar di Turnamen Badminton Hylo Open 2023

Sektor Tunggal Putra 

Viktor Axelsen (Denmark) – 98,555 poin

Kodai Naraoka (Jepang) – 83,515 poin

Li Shi Feng (China) -  81,948 poin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: