Resep Membuat Kopi Biji Kurma dari dr Zaidul Akbar, Berikut Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh

Resep Membuat Kopi Biji Kurma dari dr Zaidul Akbar, Berikut Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh

dr Zaidul Akbar--dok : sumeks.co

BACA JUGA:dr Zaidul Akbar Beber Manfaat Alpukat, Salah Satunya untuk Meningkatkan Ini

Terakhir buat selayaknya kopi dengan memanaskan 1 gelas susu yang dicampurkan dengan 1 sendok kopi biji kurma,  aduk sampai mendidih  angkat dan sajikan.

Kopi biji kurma yang seperti ini menurutnya akan membawa manfaat besar terutama bagi kesehatan yang setidaknya ada 7 manfaat yang dihasilkan dari kopi biji kurma.

1. Biji kurma yang dipanggang atau yang dikeringkan bisa meningkatkan kesuburan pertumbuhan bulu mata

2. Dapat bermanfaat dalam memberi ketajaman pada indera penglihatan

BACA JUGA:WOW! Bisa Bikin Wajah Glowing, Jantung dan Tulang Sehat, Sering Dibuang, dr Zaidul Akbar Kupas Manfaatnya

3. Kopi biji kurma bisa memperlancar ASI

4. Meredakan nyeri akibat sakit gigi

5. Asam amino yang terkandung dalam kopi biji kurma bisa meningkatkan imunitas.

6. Meningkatkan metabolisme tubuh dan meningkatkan nafsu makan.

BACA JUGA:Perut Buncit Bikin Tidak Percaya Diri, Ini Cara Cepat Mengecilkan Perut Menurut Dr Zaidul Akbar

Sementara itu, dr Zaidul Akbar juga mengatakan bahwa kopi biji kurma ini memiliki reaksi yang berbeda dari kopi biasa.

Hal ini karena mereka ini memiliki kandungan gizi dan bahan yang bermanfaat dalam memperbaiki berbagai permasalahan yang ada di tubuh diantaranya gula darah, melembutkan selaput lendir, hingga meningkatkan nafsu makan.

Meski memiliki banyak manfaat untuk kesehatan namun dr Zaidul Akbar tidak menyarankan kopi biji kurma ini dikonsumsi oleh ibu hamil.

BACA JUGA:Menolak Tua, Ini Resep Ramuan Herbal ala Dr Zaidul Akbar untuk Hilangkan Uban di Kepala

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: