Apa Itu Bantuan El Nino? Buruan Cek Cara Pendaftaran dan Besaran Anggaran yang Didapatkan

 Apa Itu Bantuan El Nino? Buruan Cek Cara Pendaftaran dan Besaran Anggaran yang Didapatkan

Ilustrasi--dok : sumeksco

BACA JUGA:Hore! Bansos BPNT Cair Lagi Hari Ini, Cek Nama Penerima dan Status Pencairan

- Nanti website akan memberikan informasi apakah peserta KPM telah termasuk ke dalam DTKS atau belum.

Syarat pencairan Bansos El Nino :

Berikut ini Persayaratan yang Harus Dipenuhi Untuk Mendaptkan Bansos El Nino November-Desember 2023.

1. Warga Negara Indonesia (WNI).

BACA JUGA: Full Senyum, Bansos BPNT November-Desember 2023 Telah Cair, Uang Rp200 Ribu Masuk Rekening KPM

2. Berasal dari Keluarga miskin atau ekonomi rendah, dengan dibuktikan menjunjukan surat keterangan miskin atau tidak mampu dari RT, Desa atau Kelurahan setempat.

3. Para Penerima Manfaat (KPM) wajib mendaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementrian Sosial Republik Indonesia.

4. Tidak tergabung atau kerabat yang berkerja sebagai ASN/PNS, Polri/TNI, atau pekerja BUMN/BUMD.

Sebagai informasi, bantuan bansos El Nino ini bertujuan untuk menjaga daya beli masyarakat yang berdampak dari fernomena kemarau panjang ini.

BACA JUGA: Kabar Gembira, Ibu Hamil Bisa Dapat Bansos PKH di Bulan November 2023 Senilai Rp750.000, Begini Caranya

Sementara, data KPM yang terdaftar adalah data yang diambil dari Kemnsos RI.

Semoga informasi ini bisa bermanfaat bagi kalian, terutama kepada seluruh peserta KPM penerima bansos El Nino, semoga bermanfaat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: