Punya Lahan Terbatas, Sulap Rumah Berukuran 4x5 Dengan 5 Ide Desain Minimalis Berikut Ini

Punya Lahan Terbatas, Sulap Rumah Berukuran 4x5 Dengan 5 Ide Desain Minimalis Berikut Ini

Desain rumah minimalis di lahan 4x5.--

BACA JUGA:Jangan Sembarang! Sebelum Renovasi Rumah Subsidi Harus Ikuti 4 Syarat Ini, Nomor 3 Paling Banyak Dilanggar

Dalam rumah minimalis ukuran 4x5 meter, efisiensi ruang yang terbatas adalah kunci.

Untuk menghemat ruang, anda dapat merancang ruang tamu yang bisa menyatu dengan dapur.

Selain itu biasanya ruang tamu seukuran 1,5 x 1,75 meter dapat disesuaikan dengan furniture atau kabinet yang juga menyatu dengan dapur Anda.

Tambahkan sedikit pernah penik menunjang lainnya, seperti kursi dan meja bar yang saat ini sedang tren saat mendesain rumah minimalis.

BACA JUGA:Mau Bikin Teras Depan Rumah Mirip Suasana Pedesaan? 5 Desain Ini Paling Cocok Digunakan

3. Kamar mandi

Langkah selanjutnya, yakni mendesain ruang kamar mandi yang biasanya ditempatkan pada sisi kanan belakang rumah, persis disamping dapur.

Ukuran yang tepat untuk membangun kamar mandi pada rumah minimalis biasanya seukuran 1,5 x 1,2 meter saja.

Meski ruang terbatas, kamar mandi anda bisa dibuat mewah dengan aksesoris pendukung di kamar mandi seperti shower dan closet duduk.

BACA JUGA:Wih! Ternyata Ini 7 Desain Rumah Minimalis yang Paling Direkomendasi Arsitek, Bentuknya Sungguh Menawan

Dengan ide desain untuk kamar mandi seperti disebutkan diatas, maka dapat menciptakan tampilan minimalis yang tidak melupakan kebutuhan.

4. Kamar tidur utama

Kamar tidur utama terletak di depan dapur dengan ukuran 2,5x2,5 meter. Meskipun ukuran ruang tidur ini kompak, Anda masih dapat menciptakan ruang yang nyaman.

Ini akan cukup besar untuk kasur ukuran queen, lemari pakaian berukuran sedang, dan meja TV. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: