Masjid Raksasa Ponpes Al Zaytun Indramayu, Konon Dirancang Bisa Bertahan Hingga 5.000 Tahun
Masjid raksasa milik Ponpes Al-Zaytun Indramayu ini, konon kabarnya dirancang bisa bertahan hingga 5.000 tahun mendatang--
Sejumlah warganet juga dibikin gagal fokus oleh penampakan di dalam Masjid Rahmatan Lil 'Alamin Ponpes Al-Zaytun Indramayu. Dimana arsitektur di dalam masjid tampak seperti gereja.
"Kok mirip gereja dalemnya," ujar netizen.
"Fibesnya kyak gereja sih,bukan kyak masjid," timpal netizen lainnya.
"Keren Vatikan di indo hha," sambung yang lainnya.
Namun, komentar warganet ini ditanggapi oleh akun pengunggah video. Pemilik akun justru bertanya balik kepada netizen yang memberikan komentar.
"Loh loh loh.... harusnya emang gmn?," tanyanya.
"Itu 100% yang membangun dan merancang umat Islam bangsa Indonesia. beda kalo masjid istiqlal itu perancangnya seorang Katolik berkebangsaan luar negeri," tegasnya. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: