Pengusaha Muda di Ogan Ilir Inisiatif Timbun Jalan Berlubang di Desanya, Alasannya....Duh Bikin Terharu

Pengusaha Muda di Ogan Ilir Inisiatif Timbun Jalan Berlubang di Desanya, Alasannya....Duh Bikin Terharu

Pengusaha muda di Kecamatan Rantau Panjang Kabupaten Ogan Ilir memiliki inisiatif sendiri untuk menimbun jalan di desanya, karena rusak parah. Foto: dokumen/sumeks.co --

"Dan inilah peran kita sebagai masyarakat untuk memiliki inisiatif kesadaran ikut menjaga, merawat, dan memperbaiki apa yang bisa kita perbaiki. Toh yang menikmati jalan itu juga kita," ucapnya.

BACA JUGA:Edukasi & Akselerasi UMKM Naik Kelas, BRI Selenggarakan “Pengusaha Muda BRILian 2022”

Jaka juga menyebut, kerjasama yang baik antar sesama masyarakat lewat swadaya memang sangat diperlukan di suatu lingkungan. 

Sebagaimana Jaka memiliki quote, "Selagi kita bisa melakukan sesuatu, baik itu hal besar maupun hal kecil maka lakukanlah. Dan khawatirlah saat kita bisa melakukan sesuatu, namun kita tidak memilih untuk melakukannya".(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: