Personel Subdit Jatanras Ditreskrimum Terima PIN Emas Kapolda Sumatera Selatan
Kapolda memberikan PIN emas kepada sejumlah personel Polda Sumatera Selatan atas prestasinya. Foto: dokumen/sumeks.co--
Lalu, Kompol M Ikang Ade Putra SH SIK, Kanit 5 Subdit 3 Jatanras Ditreskrimum Polda Sumsel, yang telah berhasil mengungkap kasus tindak pidana penipuan dan atau penggelapan dalam waktu yang singkat.
BACA JUGA:Wakapolda Sumsel Berikan Penghargaan Menpan RB Predikat WBBM-WBK dan Pin Emas
Kemudian, AKP Sofyan Afandi, Aiptu Kahar Musakar Aipda Irwan dan Aipda Aka Indra.
Fachruddin Jaya SIK, untuk personel Satbrimob Polda Sumsel atas dedikasi yang sangat tinggi telah berhasil melumpuhkan DPO Mit pada pelaksanaan tugas pengamanan BKO Polda Sulawesi Tengah dalam rangka Operasi Madago Raya-2022 Tahap II mendapat Piagam Penghargaan Kapolda Sumsel.
Di antaranya AKP Adi Cahyadi, Aipda Hermansyah, Brigpol Marly Veza P. Sedangkan piagam penghargaan Kapolda Sumsel juga diberikan kepada Bripda Alamsyah dan Bripda Rafi Rahmatullah.
Personel Satbrimob Polda Sumsel ada juga mendapat Piagam Penghargaan Kapolda Sumsel atas dedikasi yang sangat tinggi telah selesai melaksanakan tugas di luar negeri sebagai satuan tugas Garuda Bhayangkara FPU 3 minusca pada misi PBB di Afrika Tengah.
BACA JUGA:Gagalkan Penyelundupan Benur, Personel Ditpolairud Polda Sumsel Diganjar Pin Emas
Yakni Bripka M Basri, Bripka Ian Stevanus Ml Tobing S.H sedangkan Personel Polrestabes Palembang atas dedikasi yang sangat tinggi telah selesai melaksanakan penugasan di luar negeri sebagai Kontingen Satuan Tugas Garuda Bhayangkara United Nations Guard Unit (UNGU) di darfur sudan yang mendapat Piagam Penghargaan Kapolda Sumsel AKP Dwi Angga Cesario PP, SIK, MSi.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: