Banner Pemprov
Pemkot Baru

Dihubungi OTK Mengaku dari Shopee Modus Ancam Langgar Aturan, Wanita di Palembang Rugi Puluhan Juta

Dihubungi OTK Mengaku dari Shopee Modus Ancam Langgar Aturan, Wanita di Palembang Rugi Puluhan Juta

Sifra Sintia Nainggolan (26) warga Jalan Sukabangun II Lorong Angsana Kecamatan Sukarami melaporkan peristiwa dialaminya ke SPKT Polrestabes Palembang, Kamis 13 November 2025.-Dok.Sumeks.co-

Sementara, Panit SPKT Polrestabes Palembang, Ipda Erwin membenarkan bahwa laporan korban telah diterima pihaknya.

Dijelaskan, korban telah melaporkan dugaan Tindak Pidana Kejahatan Informasi Dan Transaksi Elektronik UU Nomor 1/2024 tentang Perubahan Kedua UU Nomor 11/2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik sebagaimana dimaksud dalam Pasal 28 (1).

"Laporan korban telah kita terima dan akan segera ditindaklanjuti oleh Satreskrim Polrestabes Palembang," ujarnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait