Kapolri Pastikan Siap Amankan dan Kawal Rute Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 20 Oktober 2024

Kapolri Pastikan Siap Amankan dan Kawal Rute Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 20 Oktober 2024

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menyatakan kesiapan dalam pengamanan dan pengawalan rute lalu lintas pelantikan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. -Foto: dokumen/sumeks.co-

Belasan ribu personil dan berbagai satuan fungsi ini telah dibagi menjadi 8 satgas. Ia menyebut bahwa sebagai besar tengah melaksanakan tugas masing-masing dalam pengamanan pelantikan yang berlangsung lusa nanti.

Pada kesempatan yang sama, Panglima TNI mengatakan bahwa TNI menurunkan 100 ribu personil. Pihaknya juga sudah memitigasi potensi-potensi gangguan yang mungkin terjadi.  

"Ya kita mitigasi terus terkait ancaman dengan berkoordinasi dengan Polri dan satuan intelijen yang ada di wilayah terutama khususnya Jakarta," ujarnya.

BACA JUGA:Polisi yang Tangkap Komplotan Pelaku Curanmor Saat Bawa Anak Istri Terima Hadiah Sekolah Perwira dari Kapolri

BACA JUGA:Dilantik Kapolri, Irjen Pol Andi Rian Resmi Jabat Kapolda Sumsel Gantikan Komjen A Rachmad Wibowo

Ia menerangkan bahwa untuk pengamanan VVIP untuk ring 1 dari Paspampres lengkap dengan sniper dan juga antidirone dan untuk ring 2 dan 3 oleh pasukan TNI-Polri.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: