Panca-Ardani Usung Visi Misi SMART di Pilkada Ogan Ilir 2024, Apakah Itu?

Panca-Ardani Usung Visi Misi SMART di Pilkada Ogan Ilir 2024, Apakah Itu?

Pasangan Panca-Ardani saat menyampaikan visi dan misinya pada Pilkada Ogan Ilir 2024.--

6. Mewujudkan kualitas pembangunan kewilayahan yang merata dan berkeadilan. 

7. Mewujudkan sarana dan prasarana yang berkualitas dan ramah lingkungan.

8. Mewujudkan keberlanjutan dan kesinambungan pembangunan.

BACA JUGA:Daftar ke KPU Ogan Ilir Besok, Panca-Ardani Bakal Dikawal 16 Parpol Pengusung

BACA JUGA:Pasca Penyerahan Dukungan ke Panca-Ardani, Kader PDI Perjuangan Ogan Ilir Sampaikan Kekecewaan

Sementara program-program yang akan dijalankan Panca-Ardani jika terpilih kembali memimpin Ogan Ilir diantaranya : 

1. Program intensifikasi ekstensifikasi pertanian tanaman padi sawah lebak berkelanjutan (kemitraan usaha antara pemerintah dan swasta).

2. Program makanan bergizi gratis. 

3. Program pengembangan kota Indralaya sebagai pusat pemerintahan, perekonomian, jasa dan perdagangan.

4. Program peningkatan pelayanan publik melalui pembangunan mall pelayanan publik yang berkualitas.

5. Program peningkatan kualitas reformasi birokrasi pemerintahan yang inovatif, kreatif dan bertanggungjawab. 

BACA JUGA:PDIP Akhirnya Berlabuh ke Panca-Ardani di Pilkada Ogan Ilir, Kotak Kosong Bakal Terjadi?

BACA JUGA:Panca-Ardani Kembali Terima Dukungan B1KWK dari 3 Parpol Jelang Pendaftaran Pilkada Ogan Ilir 2024

6. Program peningkatan kapasitas sumber daya aparatur pemerintahan daerah.

7. Program peningkatan kualitas layanan pendidikan yang inovatif, berprestasi dan terdepan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: