Oppo A3x Varian RAM 8GB: Pilihan Ideal untuk Pengguna Aplikasi Berat! Masa Harganya Cuma Segini Aja

Oppo A3x Varian RAM 8GB: Pilihan Ideal untuk Pengguna Aplikasi Berat! Masa Harganya Cuma Segini Aja

Oppo telah meluncurkan varian terbaru dari smartphone A3x yang kini dilengkapi dengan RAM 8GB, menjadikannya pilihan sempurna bagi pengguna yang memerlukan performa tinggi untuk multitasking dan menjalankan aplikasi berat--

Selain itu, terdapat juga fitur memori virtual sebesar 4GB, yang membantu meningkatkan performa saat menjalankan aplikasi berat atau multitasking.

Baik untuk bermain game berat, mengedit video, atau menjalankan beberapa aplikasi sekaligus, smartphone Oppo yang satu ini memberikan pengalaman yang memuaskan. Prosesor yang kuat yang mendukung varian ini memastikan performa optimal dalam setiap aktivitas.

Selain performanya Oppo A3x memiliki desain yang modern dan stylish, dengan beberapa fitur menarik yang membuatnya menonjol.

BACA JUGA:Update Harga Oppo A3x Seri 4G Bulan Oktober 2024, Gebrak Pasar Smartphone Entry-Level dengan Harga Murah

BACA JUGA:Warga Desa Sukarami Muba Antusias Sambut Kedatangan HDCU, Herman Deru: Komitmen Sejahterakan Masyarakat

Untuk tampilannya sendiri, Oppo A3x mengusung desain punch-hole cutout yang ditempatkan di tengah atas layar memberikan tampilan modern dan lebih luas. Desain ini tidak hanya memberikan tampilan yang lebih modern tetapi juga memberikan pengalaman visual yang lebih luas dan imersif.

Dengan ketebalan hanya 7.68 mm dan berat sekitar 186 gram, Oppo A3x nyaman digunakan dalam genggaman tangan. 

Desainnya yang ramping dan ergonomis membuatnya mudah dibawa dan digunakan dalam berbagai situasi.

Pada layarnya, Oppo A3x hadir dengan layar LCD berukuran 6,67 inci dengan resolusi HD+ dan refresh rate 120Hz yang memberikan pengalaman visual yang halus dan responsif.

BACA JUGA:Oppo A3X Tawarkan Promo Menarik dengan Desain Warna Menawan dan Performa Terbaru

BACA JUGA:Oppo A3x Resmi Diluncurkan di Indonesia, Hp Tahan Banting Kualitas Terjamin

Layar hp ini juga memiliki tingkat kecerahan puncak mencapai 1.000 nits, sehingga tetap terlihat jelas di bawah sinar matahari langsung.

Selain itu, smartphone ini telah lulus uji standar militer MIL-STD 810H, yang memastikan ketahanannya terhadap guncangan.

Menariknya juga Oppo A3x  juga tahan terhadap berbagai jenis cairan, sehingga pengguna tidak perlu khawatir dengan tumpahan cairan yang tidak disengaja.

Beralih pada sektor daya tahannya Oppo A3x dilengkapi dengan baterai berkapasitas 5.100 mAh yang cukup besar untuk menopang aktivitas sehari-hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: