BARU TERJADI! Ini Tips Ajukan KUR Mandiri 2024, Solusi UMKM Naik Kelas

BARU TERJADI! Ini Tips Ajukan KUR Mandiri 2024, Solusi UMKM Naik Kelas

Tips cairkan KUR Mandiri 2024--

SUMEKS.CO – UMKM wajib tau tips untuk mengajukan pinjaman KUR Mandiri 2024 sebagai solusi modal usaha untuk usaha naik kelas seperti amanat Presiden Jokowi.

Jokowi meminta program Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari pemerintah menaikkan kelas UMKM. Bantu permodalan para pelaku usaha untuk mengembangkan usaha yang sudah dijalankan.

Tapi memang ada beberapa tips agar lolos pinjaman yang harus diketahui dan dicoba.  Sehingga mampu mendongkrak UMKM naik kelas jika pinjaman cair.

Proses pengajuan KUR Mandiri melibatkan beberapa langkah yang perlu diperhatikan salah satunya yang utama adalah dengan persiapan dokumen sesuai syarat.

BACA JUGA:5 Jenis KUR Mandiri 2024 Bisa Diajukan Sekarang, Plafon Maksimal Hingga Rp500 Juta, Cek Syaratnya

BACA JUGA:Pinjaman KUR Mandiri 2024 Rp100 Juta, Tenor Terpanjang Hingga 60 Bulan Loh, Begini Caranya

Siapkan dokumen yang diperlukan, seperti E-KTP, KK, surat nikah/cerai (bagi yang sudah menikah/cerai), dan pas foto terbaru calon debitur.


Cara mengajukan KUR Mandiri 2024 --

 

Pastikan semua dokumen lengkap dan tidak ada yang tertinggal untuk menghindari penolakan permohonan.

Selain syarat dokumen wajib, beberapa kriteria juga harus di penuhi oleh calon debitur seperti WNI dengan minimal usia 21 tahun atau sudah menikah.

Selanjutnya kemudian untuk usaha yang diajukan minimal berjalan selama 6 bulan dan memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha (SKU) Mikro dan Kecil.

BACA JUGA:Cara Ajukan Pinjaman KUR Mandiri 2024, Plafon Rp50 juta Bunga Cuma 6 Persen

BACA JUGA:Ajukan Sekarang! KUR Mandiri 2024 Tawarkan Berbagai Keuntungan dan Kemudahan untuk UMKM

Ada beberapa jenis KUR Mandiri, termasuk KUR Super Mikro, KUR Mikro, KUR Kecil, KUR PMI/KUR TKI, dan KUR Khusus.

Setiap jenis KUR Mandiri ini memiliki batasan plafon, suku bunga, dan persyaratan yang berbeda jadi pilih jenis KUR yang sesuai dengan kebutuhan usaha.

Misalnya, KUR Super Mikro cocok untuk usaha yang baru berjalan kurang dari 6 bulan, sedangkan KUR Mikro memerlukan minimal 6 bulan operasional usaha.

Jika semua syarat sudah dipenuhi bisa langsung mengunjungi cabang Bank Mandiri terdekat atau akses layanan online untuk mengajukan permohonan KUR Mandiri.

BACA JUGA:Pilkada di Lubuklinggau 2024 Tanpa Calon Perseorangan, Hanya Menunggu Bakal Paslon dari Parpol/Koalisi Parpol

BACA JUGA:Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet

Isi formulir dan serahkan dokumen yang diperlukan lalu masuk ketahap proses verifikasi dan penilaian akan dilakukan oleh pihak bank

Terdapat beberapa jenis KUR Mandiri yang disalurkan oleh Bank Mandiri. Berikut adalah ringkasan fitur dan persyaratan dari masing-masing jenis KUR:

1.       KUR Super Mikro

Jenis KUR satu ini memiliki limit kredit hingga Rp10 juta dengan jangka waktu maksimal 3 tahun untuk Kredit Modal Kerja (KMK) dan maksimal 5 tahun untuk Kredit Investasi (KI).

Suku Bunga yang ditawarkan pinjaman jenis ini adalah 3 persen efektif per tahun.

BACA JUGA:Cek Persyaratan Lengkap Pinjaman KUR Mandiri 2024, Perhatikan Hal Ini Agar Pinjaman Cepat Cair

BACA JUGA:Manfaatkan Peluang Emas KUR Mandiri hingga Rp100 Juta Cair Tanpa Jaminan, Bisnis UMKM Bertambah Moncer!

Calon debitur KUR Super Mikro dimungkinkan bagi usaha yang beroperasi kurang dari 6 bulan, namun harus memenuhi salah satu persyaratan seperti mengikuti pendampingan, pelatihan kewirausahaan, tergabung dalam kelompok usaha, atau memiliki anggota keluarga yang telah mempunyai usaha produktif.

2.       KUR Mikro

KUR jenis Mikro memiliki limit kredit mulai dari Rp10 juta hingga Rp100 juta dengan jangka waktu maksimal 3 tahun untuk KMK dan maksimal 5 tahun untuk KI.

Suku Bunga untuk KUR Mikro pengajuan pertama sebesar 6 persen efektif per tahun yang kemudian penerima KUR ke-2 kali akan naik jadi 7 persen efektif per tahun; penerima KUR ke-3 kali sebesar 8 persen efektif per tahun hingga pinjaman KUR ke-4 kali sebesar 9 persen efektif per tahun.

BACA JUGA:KUR Mandiri 2024 Buka Pinjaman Hingga Rp500 Juta, Tenor Panjang dan Suku Bunga Rendah

BACA JUGA:Sudah Dibuka! KUR Mandiri Buka Pinjaman Hingga Rp50 Juta, Cicilan Rendah Hanya Rp900 Ribuan

3.       KUR Kecil

Selanjutnya ada KUR Kecil dengan limit kredit mulai dari Rp100-Rp500 juta dengan jangka waktu maksimal 4 tahun untuk KMK dan maksimal 5 tahun untuk KI.

Suku Bunga 6 persen efektif per tahun dengan agunan pokok uaha atau obyek yang dibiayai dan agunan tambahan yang dipersayaratkan berupa tanah dan/atau bangunan atau kendaraan bermotor.

4.       KUR PMI/KUR TKI

Pinjaman jenis ini memiliki limit kredit yang tidak dibatasi dengan jangka waktu 5 tahun dan suku bunga 6 persen efektif per tahun.

BACA JUGA:WOW! KUR Mandiri 2024 Pinjaman Plafonnya Hingga Rp50 Juta, Gak Perlu Agunan

BACA JUGA:Nambah Modal Setelah Lebaran? Cuss Coba, KUR Mandiri 2024 Sudah Dibuka Dengan Pinjaman Hingga Rp100 Juta

5.       KUR Khusus

Limit Kredit pinjaman ini adalah Rp500 juta yang biasanya diajukan oleh badan usaha dengan agunan berupa tanah dan/atau bangunan atau kendaraan bermotor.

Jangka waktu maksimal 5 tahun dengan suku bunga 6 persen efektif pertahunnya.

Nah itu dia jenis pinjaman yang bisa diajukan calon debitur, beberapa keunggulan yang ada pada KUR Mandiri 2024 diantaranya KUR Mandiri menawarkan suku bunga efektif yang lebih rendah dibandingkan dengan jenis KUR lainnya.

Program ini memungkinkan calon debitur untuk mengajukan pinjaman hingga 50 juta rupiah tanpa perlu agunan.

BACA JUGA:Ajukan Sekarang! KUR Mandiri 2024 Sudah Dibuka, Tawarkan Pinjaman Rp100 Juta Tanpa Jaminan

BACA JUGA:KUR Mandiri 2024 Plafon Rp50 Juta Cicilan Hanya Rp900 Ribuan, Bunga Rendah Cukup Ikuti Cara Ini

Ini memberikan fleksibilitas dan kemudahan bagi para pelaku usaha yang belum memiliki agunan tambahan atau agunan yang belum cukup.

Dengan angsuran bulanan yang terjangkau, KUR Mandiri 2024 diharapkan dapat memberikan dorongan positif bagi pertumbuhan UMKM dan ekonomi nasional secara keseluruhan.

KUR Mandiri bertujuan untuk memperkuat kapasitas permodalan perusahaan yang terlibat dalam implementasi kebijakan penguatan UMKM.

Dengan demikian, program ini dapat mendorong pertumbuhan ekonomi dan menciptakan lapangan kerja.

BACA JUGA:Ajukan KUR Mandiri 2024 Sekarang! Syarat Mudah, Bunga Terendahnya 6 Persen Saja

BACA JUGA:KUR Mandiri 2024 Sudah Dibuka! UMKM Bisa Pilih Plafon Hingga Rp500 Juta

Jika semua sudah terpenuhi bisa langsung datang ke kantor cabang terdekat, semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: