Kemenkumham Sumsel Tingkatkan Fungsi Penyidik PNS dalam Penegakan Hukum

Kemenkumham Sumsel Tingkatkan Fungsi Penyidik PNS dalam Penegakan Hukum

Kanwil Kemenkumham Sumatera Selatan (Sumsel) menggelar sosialisasi Layanan Administrasi Hukum Umum tentang Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) dengan mengangkat tema "Optimalkan Peran PPNS Dalam Penegakan Hukum" pada Rabu 24 April 2024.--

Berdasarkan data PPNS yang ada di Sumatera Selatan sejak tahun 2016 hingga April 2024 berjumlah 183 (seratus delapan puluh tiga) orang yang tersebar pada 17 Kabupaten/Kota. 

Namun, data ini memiliki perbedaan yang signifikan dengan Ditjen AHU. Untuk itu kami sangat berharap  kegiatan ini bapak/ibu perserta sosialisasi untuk menginformasikan perkembangan jumlah PPNS yang di masing-masing wilayahnya, imbuhnya.

BACA JUGA:Eksplorasi OPPO A3 Pro, Hape Tahan Banting Dengan Desain Elegan yang mengagumkan

BACA JUGA:Pemkab OKU Timur Bakal Bedah 1.000 Unit Rumah, Ini Syaratnya!

Sebelumnya, Kemenkumham Sumsel dan Kejati Sumsel Wujudkan Penegakan Hukum yang Berkeadilan.

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Selatan, Ilham Djaya, menerima audiensi dari Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan, Yulianto.

Audiensi tersebut berlangsung di ruang kerja Kakanwil Kemenkumham Sumsel, Rabu 24 Januari 2024.

Dalam audiensi tersebut, Kakanwil Kemenkumham Sumsel, Ilham Djaya, menyampaikan ucapan selamat datang kepada Kajati Sumsel, Yulianto.

BACA JUGA:Provinsi Sumsel Bakal Tambah Jembatan Terpanjang di Pulau Sumatera, Terbentang Hingga 13,5 Km

BACA JUGA:Telkomsel Hadirkan Paket Internet SuperSeru, Tawarkan Kuota Lebih Banyak Bebas Internetan Sepuasnya

Ia juga menyampaikan harapannya agar sinergi dan kerja sama antara kedua instansi dapat terus ditingkatkan.

Kehadiran Kajati Sumsel, Yulianto, dalam audiensi dengan Kakanwil Kemenkumham Sumsel, Ilham Djaya, merupakan bentuk agenda dan mempererat sinergisitas antara Aparat Penegak Hukum (APH) / Lembaga / Instansi Vertikal yang ada di Sumatera Selatan.

Kerja sama antara APH / Lembaga / Instansi Vertikal di Sumatera Selatan sangat penting dalam rangka mewujudkan penegakan hukum yang berkeadilan dan bermanfaat bagi masyarakat.

Dengan adanya sinergisitas yang baik, maka setiap APH / Lembaga / Instansi Vertikal dapat saling berkoordinasi dan bekerja sama dalam melaksanakan tugas dan fungsinya masing-masing.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: