10 Tips Memilih Daging Sapi yang Berkualitas, Sehat, Segar dan Aman Dikonsumsi

10 Tips Memilih Daging Sapi yang Berkualitas, Sehat, Segar dan Aman Dikonsumsi

10 daftar makanan yang sebaiknya dihindari saat sahur karena bisa membuat lebih cepat lapar--

6. Hindari Bahan Tambahan Berbahaya 

Pilih daging sapi yang bebas dari hormon pertumbuhan atau antibiotik berlebihan. Hal ini akan memastikan Anda mendapatkan hidangan yang sehat dan aman. 

7. Sumber Daging

Pastikan daging berasal dari sumber yang terpercaya. Pilihlah daging dari peternakan atau toko yang menjaga standar kebersihan dan kesehatan hewan ternak. 

Daging yang berasal dari sapi yang diberi makan dengan baik dan dirawat dengan benar cenderung lebih berkualitas.

8. Konsistensi Harga dan Penampilan

Perhatikan konsistensi harga dan penampilan daging. Jika harga terlalu murah dibandingkan dengan daging lainnya, pertimbangkan kualitasnya. Daging yang memiliki konsistensi warna dan tekstur biasanya lebih baik.

BACA JUGA:Membuat Ayam Taliwang dengan Cita Rasa Khas Lombok yang Menggugah Selera, Begini Resepnya!

BACA JUGA:Resep Mangut Ayam : Lezat, Gurih, dan Kaya Rempah Cocok untuk Menu Sahur

9. Tanpa Bercak

Daging sapi segar akan terlihat lembap, dengan warna merah merata, dan bebas dari noda atau bercak asing. Hindari daging yang berkualitas buruk yang tampak apek dan berwarna kusam. 

Noda bercak hitam atau putih kehijauan pada daging juga bisa menjadi tanda adanya bakteri dalam daging.

10. Tidak Mengandung Terlalu Banyak Air

Daging sapi yang berkualitas tidak mengandung banyak air. Terlalu banyak air dalam daging bisa mengindikasikan bahwa daging berasal dari sapi yang gelonggongan atau terpapar udara dalam waktu yang lama.

BACA JUGA:Daging Sapi Mahal, Pasar Pangan Murah Palembang Diserbu Emak-emak, Daging Kerbau Laris Manis Dijual Rp80 Ribu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: