8 Adab yang Wajib Diajarkan Pada Anak Laki-Laki Sejak Kecil, Nomor 4 Paling Utama!

8 Adab yang Wajib Diajarkan Pada Anak Laki-Laki Sejak Kecil, Nomor 4 Paling Utama!

8 adab yang harus diajarkan pada anak laki-laki--

BACA JUGA:Jangan Lebih Galak Kalo Ditagih! Hutang Bisa Bikin Gagal Masuk Surga, Cek 11 Adab Dalam Berhutang

3. Berkata Jujur

Membiasakan anak laki-laki untuk selalu berkata jujur adalah adab penting yang harus diajarkan sejak usia dini.

Anak laki-laki suatu saat akan menjadi sosok pemimpin baik bagi keluarga, lingkungan maupun negaranya.

Dalam membangun sikap kejujuran pada anak, tanamkan bahwa kejujuran itu lebih baik meskipun tidak menyenangkan.

BACA JUGA: Cabang dari Iman, Berikut Adab Menerima Tamu Dalam Ajaran Agama Islam

BACA JUGA:Yuk Teladani Adab Bertamu ala Rasulullah SAW, Jangan Sampai Menyusahkan Tuan Rumah

Dorong anak untuk senantiasa terbuka dengan orang tuanya dan bantu perbaiki kesalahannya sehingga anak akan belajar cara mengatasi suatu masalah tanpa harus berbohong.

4. Mengutamakan Sholat

Sholat adalah ibadah paling utama untuk diajarkan pada anak sekalipun masih sangat kecil dan belum mengerti apa-apa.

Biasakan anak untuk diajak shalat bahkan dibawa ke masjid agar anak terbiasa melihat orang shalat.

BACA JUGA:Bertetangga Juga Ada Adabnya! Mau Hidup Rukun Simak Penjelasannya Disini

BACA JUGA: Stop Mencela Makanan! Begini Adab yang Rasulullah Ajarkan Pada Makanan yang Tidak Kita Sukai

Disamping itu, tanamkan juga bahwa shalat ialah hal wajib yang harus dilakukan dan sangat berdosa jika ditinggalkan.

Bila perlu, tambahkan kisah ketika Rasulullah mendapat perintah shalat wajib dan konsekuensi jika tidak melaksanakannya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: