Diberitakan Soal Kasus Oknum Pegawai Pajak 'Nakal', Kanwil DJP Sumsel dan Babel Layangkan Hak Jawab

Diberitakan Soal Kasus Oknum Pegawai Pajak 'Nakal', Kanwil DJP Sumsel dan Babel Layangkan Hak Jawab

Kanwil DJP Sumsel dan Babel melayangkan hak jawab, mengenai pemberitaan mengenai pengusaha pempek di Palembang Ini Kaget Ditagih PPh Rp16 Miliar Oleh Oknum Pegawai Pajak 'Nakal'. Foto: dokumen/sumeks.co--

PALEMBANG, SUMEKS.CO - Kanwil DJP Sumsel dan Babel melayangkan hak jawab, mengenai pemberitaan mengenai pengusaha pempek di Palembang Ini Kaget Ditagih PPh Rp16 Miliar Oleh Oknum Pegawai Pajak 'Nakal'.

Dari surat yang diterima redaksi SUMEKS.CO, Kamis, 21 Maret 2024, Kanwil DJP Sumsel dan Babel menilai pemberitaan berita dan isi berita yang disampaikan tidak sesuai dengan fakta yang sebenarnya.

Berikut poin-poin hak jawab yang diterima redaksi sebagai berikut:

Kanwil DJP Sumatera Selatan dan Kepulauan Bangka Belitung menilai secara substansif, judul, lead berita dan isi berita yang disampaikan tidak sesuai dengan fakta yang sebenarnya dan menyampaikan hak jawab sebagai berikut:

BACA JUGA:Pengusaha Pempek di Palembang Ini Kaget Ditagih PPh Rp16 Miliar Oleh Oknum Pegawai Pajak 'Nakal'

BACA JUGA:Berkas Fisik Tersangka Korupsi Oknum Pajak Dilimpah ke Pengadilan Tipikor Palembang

1. Dalam artikel tersebut di atas, Tim Redaksi memberi judul.

- Pengusaha Pempek di Palembang Ini Kaget Ditagih PPh Rp16 Miliar Oleh Oknum Pegawai Pajak 'Nakal'.

Dan pada paragraf pertama artikel dimaksud menyebutkan:

"Lagi-lagi keluhan demi keluhan terkait adanya dugaan oknum pejabat pegawai pajak "nakal", kembali terjadi meski sebelumnya pihak Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumsel telah menetapkan enam orang tersangka.

BACA JUGA:Hormati Proses Penyidikan Kejati Sumsel, Kepala Kanwil DJP: Tiga Tersangka Oknum Pajak Sudah Dipecat!

BACA JUGA:4 Jam Diperiksa, Dua Pegawai AR Kantor Pelayanan Pajak Ini Jadi Saksi Tiga Tersangka Korupsi Pemenuhan Pajak

2. Kanwil DJP Sumatera Selatan dan Kepulauan Bangka Belitung keberatan dengan frasa kalimat:

a. "Oknum Pegawai Pajak Nakal" pada judul tersebut di atas karena frasa kalimat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: