Saluran Pembuangan Bermasalah! Yuk Kenali Manfaat Daun Jarak Bagi Kesehatan Tubuh

Saluran Pembuangan Bermasalah! Yuk Kenali Manfaat Daun Jarak Bagi Kesehatan Tubuh

Tanaman jarak memiliki nama latin ricinus communis, merupakan tanaman yang dapat tumbuh liar tanpa perawatan khusus.--dok : sumeks.co

SUMEKS.CO - Saluran pembuangan mengalami masalah atau sembelit, tentu sangat tidak meyenangkan. Penyakit satu ini bisa membuat tidak nyaman.

Namun, jangan khawatir sembelit dapat diatasi dengan memanfaatkan tanaman yang ada di sekitar rumah, seperti daun jarak.

Ada beberapa manfaat daun jarak yang biasa tumbuh liar dipekarangan bagi kesehatan yang mungkin belum banyak diketahui.

Tanaman jarak memiliki nama latin ricinus communis. Merupakan Tanaman yang dapat tumbuh liar tanpa perawatan khusus, meski begitu ternyata banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Nyesel Seumur Hidup Kalau Dibuang, Ini Loh 7 Manfaat Tempe Busuk yang Jarang Disadari

BACA JUGA:8 Manfaat Kulit Manggis untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Atasi Masalah Jerawat!

Apa saja manfaat daun jarak bagi kesehatan? berikut ulasan tentang manfaat daun jarak

1. Melembapkan kulit

Daun jarak memiliki kandungan yang kaya akan asam risinoleat. Nutrisi ini dapat mengunci kelembapan kulit, sehingga kulit akan tetap terhidrasi dan skin barrier lebih kuat. 

Untuk melembabkan kulit cukup menggunakan produk perawatan kulit yang memiliki kandungan daun jatak sebagai bahan utamanya. Atau dapat mengoleskan minyak daun jarak langsung ke kulit. 

BACA JUGA:Jarang Diketahui! Ini 9 Manfaat Buah Pala untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 7 Sangat Penting

BACA JUGA:Ada 8 Manfaat Biji Mahoni untuk Kesehatan, Simak Yuk Kandungan dalam Bahan Obat Herbal Ini!

Biasanya minyak jarak dicampur dengan minyak almond, minyak zaitun, atau minyak kelapa. Dapat mencoba terlebih dahulu untuk memastikan kulit teriritasi atau tidak.

2. Mengatasi sembelit

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: